KITA BEKERJA DALAM RANGKA MEMELIHARA
KELUARGA DAN KERABAT KITA
Alkitab sama jelasnya tentang kewajiban orang dewasa menyediakan kebutuhan keluarga mereka. Bahkan, Perjanjian Baru menegaskan itu dengan lugas. Dalam tulisan kepada Timotius tentang bagaimana memerhatikan orang yang berkebutuhan, Paulus berkata, “jika ada seorang yang tidak memeliharakan sanak saudaranya, apalagi seisi rumahnya, orang itu murtad dan lebih buruk dari orang yang tidak beriman” (1Tim. 5:8). Sukar membuat kalimat itu lebih keras lagi. Jika seorang sanggup bekerja, ia wajib bekerja untuk mencukupi kebutuhan keluarganya.
Diandaikan bahwa orang akan terus bekerja sampai mereka tidak lagi sanggup melakukan itu. Ketika itu, menurut 1 Timotius 5:4, 8 anak-anak mereka mengambil kewajiban tersebut, menyediakan bagi orangtua dan kerabat mereka segala kebutuhan mereka. Para penulis Alkitab mengandaikan orang harus bekerja sampai mereka tidak sanggup lagi bekerja, sebab kebutuhan mereka harus dipenuhi.
Penerbit Waskita
Tentang Penerbit Waskita
Penerbit Waskita mulai beroperasi sejak bulan Mei tahun 2010. Istilah Waskita yang berarti jeli, cerdas, diambil sebagai nama penerbit ini dengan harapan bahwa kami sungguh menghasilkan produk-produk yang mengandung sifat ketajaman kebenaran tentang Kerajaan Allah. Didirikan dengan visi / misi yang sama dengan motto kami: Menghasilkan MEDIA SARAT NILAI KERAJAAN. Waskita Publishing bersifat tidak saja antar / lintas tetapi bermaksud menjadi perjumpaan berbagai denominasi, tradisi di dalam kalangan Kekristenan sehingga Kerajaan Allah boleh termanifestasi ke dalam dan keluar. Logo Waskita Publishing: tangan-tangan yang mewakili pribadi, persekutuan, lembaga, gereja, denominasi merupakan instrumen Kerajaan Allah untuk menerima dan memancarkan berkat dan nilai Kerajaan ke sekitar.
Senin, 18 Juni 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar